Proyeksi Ortogonal Gambar Arsitektur, Sipil dan Mesin

Proyeksi Ortogonal untuk Gambar Bangunan dan Mesin Mengapa Harus dibuat?
Sebuah obyek yang kita desain adalah berbentuk 3 dimensi. Sedangkan kertas gambar kita adalah dua dimensi. Sehinga agar menghasilkan sebuah obyek yang sesuai dengan yang kita desain baik dari bentuk maupun ukurannya maka kita harus meproyeksikan obyek tersebut secara tegak lurus yang disebut dengan proyeksi ortogonal.
Bagaiamana dengan design gedung yang kita gambar? Bagaiamana memproyeksikan bagian-bagian dari desain gedung yang kita gambar? Bagaimana dengan mesin yang kita gambar? Bagaimana memproyeksikan bagian-bagian mesin yang kita gambar? Itulah salah satu bagian dari materi yang kita pelajari dalam kursus AutoCAD Drafter di Kampung Drafter.
Bagi yang bukan berlatar belakang teknik tidak perlu khawatir. Kami mempunyai teknik belajar yang mudah dipahami bahkan oleh mereka yang bukan berlatar belakang teknik. Ada yang lulusan SMA/SMK/MA, bidan, perawat, ekonomi, informatika, dll sekarang sudah bekerja sebai drafter. Bagi yang berlatar belakang teknik tentu lebih mudah lagi.,
Bagi temen2 di Surabaya dan sekitarnya bisa bergabung Balajar Tgl 27 Feb – 4 Maret 2017. Silahkan hub: 085795561584 (wa & tlp)